Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Spesifikasi Microsoft Flight Simulator 2020 dan Tanggal Rilis

Spesifikasi Microsoft Flight Simulator 2020 dan Tanggal Rilis
Sumber : flightsimulator.com
iShabriPedia.us  -  Spesifikasi Flight Simulator 2020 - Game ber-genre Simulator sangan diminati sangat diminati banyak kalangan dewasa ini, kenapa tidak disamping bisa bermain game, juga bisa merasakan sensasi permainan Seperi dunia nyata. Salah satu game Yang sangat ditunggu tunggu rilisan nya oleh para penggemar sejak pertama kali muncul di YouTube.

Baru baru ini Microsoft baru saya mengumumkan game terbarunya yaitu Microsoft Flight Simulator 2020. Seperti Pendahulunya Microsoft 2000 dan Microsoft X, Microsoft Flight Simulator 2020 Memiliki kesamaan Genre, cuma MS2020 ini Kualitas Graphic nya lebih bagus dengan banyak Perbaikan dari Versi Sebelumnya.

Sebenarnya tidak ada kaitannya MS2000, MFSX dan MFS2020 ini, karena ini bukan update dari keduanya, melainkan Game Baru yang akan segera dirilis oleh Microsoft.

Kenapa Game Ini sangat istimewa sehingga banyak gamer menunggu kehadiran nya, game ini memang dikhususkan kepada orang yang suka terhadap dunia penerbangan, bukan berarti yang tidak suka gak boleh install ya, cuma kebanyakan begitu, apalagi bagi mereka yang sudah ffamiliar dengan Virtual Network Simutalor yaitu IVAO dan Vatsim.

Ms Flight 2020 menyuguhkannya Graphic yang luar biasa, Detil Gambar yang memukau, konon nih infonya terdapat lebih dari 30.000 Bandara di seluruh dunia terdapat dalam game ini tanpa perlu meng Install Scenery tapi bawaan Scenery defaul Sudah sangat Bagus.

Juga didukung dengan Simulasi serta kondisi cuaca Asli pada dunia nyata sehingga membuat game ini benar benar game simulasi luar biasa.

Saya sendiri semenjak Simulasi ini Muncul di YouTube beberapa waktu yang lalu langsung muncul pemikiran di dalam kepala, jikalau dengan Graphic sebagus itu pastinya membutuhkan spek PC yang bagus pula dengan Spek yang High atau rig PC yang sangat kuat. Semua itu terpatahkan dengan hadirnya rilisan resmi Microsoft baru saja meluncurkan spesifikasi PC atau Komputer untuk Flight Simulator 2020 dan bagi para penggemar yang ingin mencicipi Simulasi ini tidak perlu membutuhkan Perangkat Keras yang mumpuni.

Minimum Spesifikasi Microsoft Flight Simulator 2020 PC


Setidaknya anda membutuhkan Perangkat Keras dengan Kriteria CPU Untuk AMD yaitu Ryzen 3 1200 atau dari Pabrikan Intel yaitu i5 4360 Mhz, kedua CPu ini memang sudah uzur tapi masih bisa menjalankan Ms2020

Kemudian untuk Kartu Grafis dengan spesifikasi Radeon RC 570 Atau Nvidia GTX 770 dengan besaran vRam 2 giga dan Ram pada Komputer adalah 8gb, serta hardisk dengan ukuran 150Gb didukung dukungan koneksi internet dengan kecepatan 5Mbps. Untuk Media Penyimpanan disarankan menggunakan SSD (Solid State Drive).

Spesifikasi yang saya sebutkan diatas adalah yang paling rendah ya, jadi jangan mengharapkan lebih kalau hanya mengandalkan itu, cuma untuk sekedar mencici game dengan menginstall di perangkat keras apa salah nya di coba, ditunggu saja tanggal release dari game tersebut.

Cuma saya belum mendapatkan tanggal resmi kapan agan direlease, kita tunggu saja.